DestinasiVacation

Pesona Wisata Unik di Air Terjun Lubuak Bulan Sumbar

734
×

Pesona Wisata Unik di Air Terjun Lubuak Bulan Sumbar

Sebarkan artikel ini
Air Terjun Lubuak Bulan
Foto : Internet

FENESIA  -Wisata di Sumatera Barat tidak akan ada habisnya dan sangat beragam. Salah satunya adalah Lubuk Bulan. Pesona wisata unik ini membuat banyak sekali yang ingin berkunjung ke tempat ini.

Air  yang jatuh ke kolam berbentuk bulat,  seakan menghilang ditelan bumi. Dan itulah kenapa ini disebut dengan lubuk bulan karena kolam yang tempat  jatuhnya air ini memiliki bentuk seperti bulan.

Dengan wisata yang seperti ini banyak sekali wisatawan yang penasaran dan berlibur ke air terjun Lubuak bulan ini.

Menikmati keindahan alam memang sayang jika tanpa  adanya dokumentasi karena di daerah air terjun Lubuak bulan ini memiliki banyak sekali spot foto yang bagus.

ProVisions 7 - Podcast Personalities - Pinkbike

foto: Internet

1. Bersepeda di hutan menuju air terjun

Karena pengunjung yang ingin menuju ke air terjun tersebut harus menelusuri hutan yang lebat, banyak sekali yang ingin menikati keindahan alam dengan bersepeda

Lubuak Bulan, Air Terjun Cantik yang Tersembunyi di Sumatera Barat
Foto: Internet

2. Berkemah di Balik Air Terjun

Di air terjun Lubuak bulan ini memiliki sebuah goa kecil.

Pengunjung dapat menegakkan tenda dan berkemah. Tetapi sebelum berkemah wdiwajibkan untuk melapor terlebih dahulu ke warga sekitar.

Dengan keindahan alam yang sangat mempesona apakah Feeners tertarik untuk berlibur ke air terjun Lubuak Bulan ini?